RENCANA PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN
Sekolah : SMP Negeri 6 Pariaman
Mata Pelajaran : Ilmu Pendidikan Al – Qur’an
Tingkat / Semester : VII / 2
Alokasi Waktu : 4 x 40 Menit ( 2 x Pertemuan )
1.
Standar Kompetensi :
8. Menerapkan
Adabun Walidalan (Akhlak kepada kedua
orang
tua)
2.
Kompetensi Dasar :
8.1. Membaca
secara murattal, menulis khat naskhi dan
menjelaskan
ayat-ayat Al – Qur’an mengenai
pengabdian
pada Allah SWT dan berbakti kepada
kedua
orang tua (Surat Luqman : 12 – 15)
3.
Indikator :
8.1.1. Membaca
Surat Luqman/30 : 12 – 15 secara
Murattal
8.1.2. Mengartikan Surat Luqman/30 : 12 – 15
mengenai
pengabdian
kepada Allah SWT dengan berbakti
kepada
kedua orang tua
8.1.3. Menjelaskan Surat Luqman/30 : 12 – 15
mengenai
pengabdian
pada Allah SWT dan berbakti kepada
kedua
orang tua
8.1.4. Mencontohkan Adabun Walidalan
4.
Tujuan Pembelajaran : Setelah melakukan proses pembelajaran siswa
dapat :
8.1.1. Membaca Surat Luqman/30 : 12 – 15 secara
Murattal
8.1.2. Mengartikan Surat Luqman/30 : 12 – 15
mengenai
pengabdian
kepada Allah SWT dengan berbakti
kepada
kedua orang tua
8.1.3. Menjelaskan Surat Luqman/30 : 12 – 15
mengenai
pengabdian
pada Allah SWT dan berbakti kepada
kedua
orang tua
8.1.4. Mencontohkan Adabun Walidalan
5.
Materi Pembelajaran
a.
Teks/Lafal Q.S
Luqman/30 : 12 – 15
ôs)s9ur $oY÷s?#uä z`»yJø)ä9 spyJõ3Ïtø:$# Èbr& öä3ô©$# ¬! 4 `tBur öà6ô±t $yJ¯RÎ*sù ãä3ô±o ¾ÏmÅ¡øÿuZÏ9 ( `tBur txÿx. ¨bÎ*sù ©!$# ;ÓÍ_xî ÓÏJym ÇÊËÈ øÎ)ur tA$s% ß`»yJø)ä9 ¾ÏmÏZö/ew uqèdur ¼çmÝàÏèt ¢Óo_ç6»t w õ8Îô³è@ «!$$Î/ ( cÎ) x8÷Åe³9$# íOù=Ýàs9 ÒOÏàtã ÇÊÌÈ $uZø¢¹urur z`»|¡SM}$# Ïm÷yÏ9ºuqÎ/ çm÷Fn=uHxq ¼çmBé& $·Z÷dur 4n?tã 9`÷dur ¼çmè=»|ÁÏùur Îû Èû÷ütB%tæ Èbr& öà6ô©$# Í< y7÷yÏ9ºuqÎ9ur ¥n<Î) çÅÁyJø9$# ÇÊÍÈ bÎ)ur #yyg»y_ #n?tã br& Íô±è@ Î1 $tB }§øs9 y7s9 ¾ÏmÎ/ ÖNù=Ïæ xsù $yJßg÷èÏÜè? ( $yJßgö6Ïm$|¹ur Îû $u÷R9$# $]ùrã÷ètB ( ôìÎ7¨?$#ur @Î6y ô`tB z>$tRr& ¥n<Î) 4 ¢OèO ¥n<Î) öNä3ãèÅ_ötB Nà6ã¥Îm;tRé'sù $yJÎ/ óOçFZä. tbqè=yJ÷ès? ÇÊÎÈ
b.
Terjemahan Q.S
Luqman/30 : 12 – 15
12. Dan Sesungguhnya telah Kami berikan hikmat kepada
Luqman, Yaitu: "Bersyukurlah kepada Allah. dan Barangsiapa yang bersyukur
(kepada Allah), Maka Sesungguhnya ia bersyukur untuk dirinya sendiri; dan
Barangsiapa yang tidak bersyukur, Maka Sesungguhnya Allah Maha Kaya lagi Maha
Terpuji".
13. Dan (ingatlah) ketika Luqman berkata kepada anaknya,
di waktu ia memberi pelajaran kepadanya: "Hai anakku, janganlah kamu
mempersekutukan Allah, Sesungguhnya mempersekutukan (Allah) adalah benar-benar
kezaliman yang besar".
14. Dan Kami perintahkan kepada manusia (berbuat baik)
kepada dua orang ibu- bapanya; ibunya telah mengandungnya dalam Keadaan lemah
yang bertambah- tambah, dan menyapihnya dalam dua tahun[1180]. bersyukurlah
kepadaku dan kepada dua orang ibu bapakmu, hanya kepada-Kulah kembalimu.
15. Dan jika keduanya memaksamu untuk mempersekutukan
dengan aku sesuatu yang tidak ada pengetahuanmu tentang itu, Maka janganlah
kamu mengikuti keduanya, dan pergaulilah keduanya di dunia dengan baik, dan
ikutilah jalan orang yang kembali kepada-Ku, kemudian hanya kepada-Kulah
kembalimu, Maka Kuberitakan kepadamu apa yang telah kamu kerjakan.
c.
Menjelaskan Q.S Luqman/30
: 12 – 15 tentang pengabdian pada Allah SWT dan berbakti kepada kedua orang tua
Surat Luqman ayat 12 – 15
berbicara tentang nasehat Luqman pada anaknya tentang akhlak kepada Allah SWT
dan kepada kedua orang tua.
Ayat 12 : Bersyukur Kepada
Allah SWT
Dalam ayat ini dijelaskan bahwa
Allah SWT menganugrahkan hikmah (kebijaksanaan, ilmu pengetahuan yang paling
utama dari segala sesuatu) kepada seorang hamba yang shaleh yang bernama
Luqman. Salah satu hikmah yang diberikan ialah bersyukur kepada Allah SWT.
Inilah bentuk akhlak kepada Allah SWT. Cara bersyukur dapat dilakukan dengan memfungsikan
anugrah yang diterima sesuai dengan tujuan penganugrahannya. Jika seseorang
telah bersyukur kepada Allah SWT, sesungguhnya akan mendatangkan manfaat
padanya karena Allah SWT akan menambah nikmat tersebut baginya, jika seseorang
khufur, sungguh Allah maha kaya.
Ayat 13 : Syirik Sebagai Dosa
Besar
Nasehat pertama yang
disampaikan Luqman ialah jangan mempersekutukan Allah SWT. Syirik tidak saja
menyembah berhala, tetapi menyamakan Tuhan dengan sesuatu yang lain atau
meyakini adanya kekuatan selain Allah. Ayat ini menegaskan bahwa hamba yang
baik adalah hamba yang selalu bersyukur pada Allah SWT dan menjauhi perbuatan
syirik kemudian orang tua yang baik adalah orang tua yang mengajarkan kepada
anak-anaknya agar menghindari perbuatan syirik.
Ayat 15 : Berbuat Baik Kepada
Orang Tua
Dalam surat ini dijelaskan
lebih menekan pada jasa Ibu yang pertama karna Ibu berpotensi untuk tidak
dihiraukan karna kelemahannya, yang kedua karna peranan Bapak dalam konteks
kelahiran dari pada dibandingkan dengan peran Ibu, bukan hanya melahirkan tapi
juga menyusui, tapi ayah pun bertanggung jawab untuk membantu Ibu agar beban
yang dipikul sang Ibu tidak terlalu berat. Cara bersyukur kepada orang tua
ialah dengan cara berbuat baik kepada mereka.
Ayat 15 : Berbuat Baik Pada
Orang Tua Yang Kafir
Kepatuhan kepada orang tua
dibatasi oleh kepatuhan kepada Allah SWT, seorang anak mesti patuh kepada orang
tua selama kepatuhan itu tidak bertentangan dengan kepatuhan kepada Allah SWT.
Namun ayat ini mengajarkan agar si anak tetap berbuat baik dalam urusan dunia.
6.
Metode Pembelajaran
1)
Ceramah
2)
Diskusi
3)
Demonstrasi
7.
Langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama :
No
|
Langkah Kegiatan
|
Waktu
|
1
2
3
|
Pendahuluan
v
Mengkondisikan peserta didik
v
Menjelaskan tujuan pembelajaran dan kompetensi dasar
v
Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan
v
Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan materi
Kegiatan
Inti
v
Eksplorasi
·
Siswa memperhatikan dan mendengarkan bacaan surat Luqman yang dibacakan
guru
·
Guru membimbing siswa mempraktekan bacaan Surat Luqman 12 – 14
v
Elaborasi
·
Siswa bersama-sama membaca Q.S Luqman 12 – 14
·
Guru menjelaskan kandungan Q.S Luqman 12 – 14
·
Guru memberikan dan menjelaskan contoh Adabun Walidalan
v
Konfirmasi
·
Siswa mengulang bersama-sama bacaan Q.S Luqman 12 – 14
·
Guru bersama siswa menyimpulkan bacaan Q.S Luqman 12 – 14
Penutup
·
Guru memberikan penguatan materi
·
Guru menginformasikan pelajaran berikutnya
|
10 menit
60 menit
10 menit
|
Pertemuan Kedua :
No
|
Langkah Kegiatan
|
Waktu
|
1
2
3
|
Pendahuluan
v
Mengkondisikan peserta didik
v
Menjelaskan tujuan pembelajaran dan kompetensi dasar
v
Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan
v
Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan materi
Kegiatan
Inti
v
Eksplorasi
·
Siswa memperhatikan dan mendengarkan bacaan surat Luqman yang dibacakan
guru
·
Guru membimbing siswa mempraktekan bacaan Surat Luqman 15
v
Elaborasi
·
Siswa bersama-sama membaca Q.S Luqman 15
·
Guru menjelaskan kandungan Q.S Luqman 15
·
Guru memberikan dan menjelaskan contoh Adabun Walidalan
v
Konfirmasi
·
Siswa mengulang bersama-sama bacaan Q.S Luqman 15
·
Guru bersama siswa menyimpulkan bacaan Q.S Luqman 15
Penutup
·
Guru memberikan penguatan materi
·
Guru menginformasikan pelajaran berikutnya
|
10 menit
60 menit
10 menit
|
8.
Alat dan Sumber Belajar
1)
Buku pelajaran Pendidikan Al – Qur’an Kelas VII
2)
Kertas karton
3)
Buku Tajwid
Evaluasi
A.
Penilaian Proses
1.
Ketekunan dan antusias siswa dalam membaca ayat-ayat
Al-Qur’an
2.
Sikap siswa ketika mendengarkan temannya membaca ayat
Al-Qur’an
B.
Penilaian Akhir
1.
Surat Luqman merupakan surat ke .....
a.
30
b.
40
c.
50
d.
60
2.
Akhlak kepada Allah SWT dalam Surat Luqman ayat 13 adalah
.....
a.
Bersyukur dan Shalat
b.
Mendirikan shalat dan membayar zakat
c.
Bersyukur dan jangan mempersekutukan
d.
Syukur kepada Allah SWT dan hormati orang tua
Bentuk Isian :
1.
Arti adalah
.....
Mengetahui
Kepala SMPN 6 Pariaman
Drs. MASNADAR
NIP. 19580501 198202 1 002
|
Diketahui
Pamong
AZWIRMAN, S.I.Q.
NIP. 19800716 200901 1 002
|
Pariaman, 24 Februari 2013
SALMIATI
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar